KAMI DARI KELOMPOK 4

MARILAH KITA MELESTARIKAN SALAH SATU BUDAYA YANG ADA DI CIREBON YAITU "TARI SINTREN" YANG MASIH DILESTARIKAN HINGGA SAAT INI

Kenapa Kami Membuat Website ini ?

Kami Membuat Website ini untuk memenuhi salah satu tugas Mata Kuliah PTI (PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI) Yang isi nya Membahas Tentang Tari Sintren.
Dosen : Yono Maulana, S.Kom, MM, MPM

Apa itu Tari Sintren ?

Tari Sintren adalah Kesenian Tari Tradisional Masyarakat Jawa, yang masih sering melestarikan salah satunya Masyarakat Cirebon.

Apa Fungsi Tari Sintren ?

Tari Sintren Biasanya Digunakan untuk keperluan Upacara Ritual seperti : bersih desa, sedekah laut, upacara tolak bala, nadzar, ruwatan dan pernikahan.

Asal Usul Tari Sintren

Asal Usul Kesenian Tari Sintren dikenal sebagai tarian dengan aroma mistis/magis yang bersumber dari cerita cinta kasih Sulasih dengan Sulandono

Apakah Wajib Dilestarikan ?

Tentu Saja Kita Sebagai Masyarakat Indonesia, Tepatnya Dipulau Jawa, Terlebih Lagi Masyarakat Cirebon, Harus Melestarikan Tari ini, Agar Anak Cucu kita dapat melihat tari ini.

Anggota Kelompok

Berikut adalah Nama Anggota dari Kelompok Kami Beserta Tugasnya.

Ikawati

Ikawati

Ketua, Penulis Artikel.
Teguh Meysa R

Teguh Meysa R

Anggota, Penulis Artikel, Pengedit Blog.
Ade Bayu

Ade Bayu

Anggota, Penulis Artikel.
Anggraeni

Anggraeni

Anggota, Penulis Artikel.
Dila apriliya

Dila apriliya

Anggota, Penulis Artikel.
opini masyarakat terhadap tari Sintren dan makna tari sintren
Tari Sintren yang di prtunjukan antar desa desa
Tari Sintren peninggalan nenek moyang yang harus dilestarikan
Tari Sintren,tari pemanggil hujan dari pesisir pantura